Postingan

Menampilkan postingan dari September 13, 2023

Materi Ajar Kamis 14 September 2023

Gambar
MATERI AJAR   Hari/ Tanggal                   :    Kamis , 14  September  2023 Tema 2                               :  Bermain di Lingkungan Subtema  4                          :  Bermain di  Tempat Wisata Pembelajaran                   :   3   Bismillah.. Assalamualaikum Anak sholih dan sholihah… Bagaimana kabarnya hari ini? Masih semangat kah Nak? Inshaa Allah masih selalu semangat ya sayang… Masya Allah… anak-anak hebat Ibu guru!   Apakah anak-anak baik Ibu Guru sudah siap untuk memulainya? Baik, kita akan mempelajari pembelajaran 3. Dimana, pada pembelajaran hari ini   bertujuan,   siswa dapat menjelaskan makna kosakata yang berkaitan dengan keragaman benda berdasarkan bentuknya dengan cermat, , siswa dapat menuliskan hasil pengamatan sederhana tentang keragaman benda di lingkungan sekitar menggunakan ejaan (EYD) dengan tepat, , siswa dapat membuat karya hiasan kotak tisu dengan bahan alami dengan percaya diri. Serta, dengan mengerjakan latihan tentang hitungan, siswa dapat membagi

Kesimpulan Tema 2 Subtema 4 PB 1 dan 2

Bismillaahirrahmanirrahiim... Assalamu'alaikum Wr. Wb. Selamat siang anak-anak sholeh/ah... Apakah semua sudah sampai di rumah? Sudah beristirahat? In syaa Allah, anak-anak Ibu Guru udah sampai di rumah dengan selamat ya Nak. ^,^ Alhamdulillah, hari ini kita sudah belajar di sekolah dengan berbahagia ya Nak..  Apa yang anak-anak dapat dari materi yang telah kita bahas hari ini? Iya... Tadi kalian di sekolah telah kembali mempelajari mengenai : *  Menyebutkan isi teks pendek yang dibacakan.  *  Menyimpulkan bahwa bilangan dibagi 1 hasilnya bilangan itu sendiri.  *  Menyatakan kalimat matematika yang berkaitan dengan masalah tentang pembagian.  *  Memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan pembagian.  *  Mengidentifikasi ciri-ciri dan membuat karya hiasan dengan bahan alami. *  Melakukan pengamatan sederhana dan mengelompokkan benda tentang keragaman benda di lingkungan sekitar.  *  Mengidentifikasi dan mensimulasikan berbagai aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di ru