Materi Ajar Rabu 7 Februari 2024
Materi Pembelajaran Hari / Tanggal : Rabu, 7 Februari 2024 Tema 6 : Merawat Hewan dan Tumbuhan Subtema 1 : Hewan di Sekitarku Pembelajaran : 1 dan 2 Bismillah.. Assalamualaikum Anak sholih dan sholihah… Bagaimana kabarnya hari ini? Masih semangat kah Nak? I nshaa Allah masih selalu semangat ya sayang… Masya Allah… anak-anak hebat Ibu guru! Pada Pembelajaran 1 dan 2 Tema 6 Subtema 1 Hewan di Sekitarku dengan Tujuan pembelajaran yang akan mempelajari tentang membedakan dan menyuarakan panjang dan pendek bunyi pada lagu. Mengidentifikasi penggunaan huruf kapital pada awal kalimat. Menulis teks dengan huruf tegak bersambung sesuai aturan penulisan yang tepat. Menyebutkan satuan baku dan mengukur berat benda dengan ukuran berat (gram, ons, dan kilogram). akan...